Monday, July 18, 2016

Seri Ekonomi : Kebutuhan dan Keinginan

Kebutuhan manusia dibatasi oleh pendapatan atau uang yang dimiliki.kebutuhan dasar manusia dikatagorikan kebutuhan primer, kebutuhan sekunder, dan kebutuhan tersier, kebutuhan primer atau kebutuhan pokok merupakan kebutuhan yang harus ada bagi setiap individu atau mahluk hidup, manusia untuk memenuhi kebutuhan dasarnya supaya tetap hidup, kebutuhan pokok yang paling utama bagi manusia adalah bahan makanan, pakaian, air serta rumah,selain hal diatas merupakan kebutuhan sekunder, atau masuk kedalam kebutuhan tersier. Bagi individu yang tingkat pendapatan lebih tinggi maka kebutuhan sekunder akan menjadi kebutuhan primer, kalau lebih tinggi lagi maka kebutuhan tersier akan menjadi kebutuhan primer. Peningkatan status kebutuhan dari primer, sekunder, tersier, juga merupakan peningkatan status ekonomi individu sedangkan keinginan merupakan tingkatan kebutuhan yang lebih tinggi lagi dari individu, keinginan merupakan harapan, cita cita individu karena keinginan merupakan kebutuhan yang diatas batas anggaran atau pendapatan individu. keinginan hal yang belum mampu diraih oleh individu sehingga individu harus menabung atau berupaya meningkatkan pendapatan lebih keras. biasanya keinginan adalah barang sekunder atau barang tersier bagi individu. kebutuhan dan keinginan selalu sejalan seiring dalam kehidupan manusia.

Metuah



Share:

Popular Posts

Recent Posts

Unordered List

Pages

hermandaulay. Powered by Blogger.

Ads Top

Featured post

Bersiap Diri Menghadapi UKG 2016

hermandaulay Ujian Kompetensi Guru (UKG) 2016 akan dilaksanakan pada bulan November 2016. Ujian kompetensi guru menguji kemampuan guru ba...

Total Pageviews

Blog Archive

Recent

Search This Blog

Comment

Business

Flickr Widget

Breaking News

Beauty

Text Widget

About Syed

My Photo
Ingin memahami sesuatu dengan baik

Formulir Kontak



Followers

Recent

Comments

Most Recent

Random Posts

Facebook

Follow US on Google+

Popular Posts