Saturday, October 15, 2016

Prof Muhajir Efendi Gagas Guru Harus 8 Jam di Sekolah, Gimana pendapat Rekan Guru ?

herrmandaulay

Membaca runing text di Metro TV pada jam 17.00 wib ada runing text berbunyi mendikbud gagas guru harus 8 jam di sekolah. Membaca runig text diatas saya tertarik untuk buka latop untuk sedikit berkomentar dengan gagasan Prof Muhajir efendi sebagai Mendikbud. Guru tentu saja siap untuk menjalankan gagasan baru berada 8 jam di sekolah. Namun apakah alasan mendikbud ini terkait dengan rencana sekolah Full Day yang akan diterapkan oleh kementerian. Sekolah Ful Day sebelum digagas oleh Prof Muhajir telah banyak berlangsung pada sekolah-sekolah Elit serta pesantren modren di Indonesia.


Dari Data Dapodikdasmen menunjukan bahwa ada 214. 339 sekolah dari tingkat SD, SMP, SMA, SMK, SLB dengan jumlah guru 2.909.931 orang sedang jumlah siswa 45.069.678 siswa. Data diatas belum termasuk sekolah dibawah naungan Kementrian Agama tentulah data diatas menjadi lebih besar. Data diatas Menunjukan apabila gagasan Bapak Mentri Pendidikan Prof Muhajir efendi akan melibatkan hampir 3 juta guru.

Gagasan Mentri Pendidikan Prof Muhajir guru harus 8 jam di sekolah tentu saja haru melalui tahapan sosialisasi yang panjang. Prof Muhajir efendi harus menjelaskan kepada guru apa saja yang harus dilakukan selama 8 jam di sekolah. Tentu saja Apabila kebijakan ini dilaksankan maka guru memakai format 5 hari kerja dari Senin sampai Jumat.

Sebagai Aparatur Sipil Negera tentu saja guru siap melaksanakan gagasan pak Mentri, namun bagaimana dengan guru honore, serta guru bakti, serta bagaimana juga dengan unsur pendukung lain di sekolah dari, Satpam, petugas kebersihan, Tata usaha serta bagaimana dengan logistik siswa seperti makan serta kamar mandi. 

Semoga gagasan Prof Muhajir efendi ini dikaji serta di analisi secara mendalam sehinga tidak menjadi suatu blunder bagi semangat kerja guru. Gegara tunjangan Sertifikasi guru satu kali gaji, lalu guru dibebankan macam macam masalah yang sangat berat. Banyak Rekan guru bilang kalau begitu bagus seperti dulu saja aman dan nyaman tok hanya mengajar tampa perlu mikir macam macam, enak tidur enak makan sehat badan. Sekarang tidak enak tidur, tidak enak makan, sakit badan akhirnya timbul banyak penyakit dalam badan guru sehingga produktifitas rendah.

#guru #8jam # MendikbudMuhajir #gagasan #sekolah



Share:

0 comments:

Post a Comment

Popular Posts

Recent Posts

Unordered List

Pages

hermandaulay. Powered by Blogger.

Ads Top

Featured post

Bersiap Diri Menghadapi UKG 2016

hermandaulay Ujian Kompetensi Guru (UKG) 2016 akan dilaksanakan pada bulan November 2016. Ujian kompetensi guru menguji kemampuan guru ba...

Total Pageviews

Blog Archive

Recent

Search This Blog

Comment

Business

Flickr Widget

Breaking News

Beauty

Text Widget

About Syed

My Photo
Ingin memahami sesuatu dengan baik

Formulir Kontak



Followers

Recent

Comments

Most Recent

Random Posts

Facebook

Follow US on Google+

Popular Posts